.....apa saja yang terpikirkan,yang jadi perhatianku, kehidupanku, pengalaman(ku dan orang lain), apa yang kusukai, apa yang tidak kusuka,apa yang ingin kubagikan, apa yang menyentuhku,apa yang tidak ingin aku lupakan, yang menginspirasiku, yang menolongku, menguatkanku, dan berarti buatku.

Dan di atas segalanya, perjalananku bersama Yesusku, saat-saat aku belajar berjalan bersama-Nya, bergantung sepenuhnya kepada-Nya,menikmati pemeliharaan dan kasih-Nya yang sempurna atas hidupku.

Thursday, June 24, 2010

Uang ato Waktu

Fani nanya lagi tadi malam, mana yang lebih berharga, waktu atau uang? (Entah dia nanya beneran nanya ato cuma menguji kebodohanku, wekekekek) Yeeeyyyy gampanglah tu Fan, ga ada pertanyaan lain yang lebih sulit lagi kah? *SOMBONG MODE:ON*

Dan jawaban yang kuberikan: Ya jelas waktu lah. Ga tau kalo orang lain gimana, tapi buatku jawabannya WAKTU.Kenapa? Selama ada waktu, kita bisa nyari uang, ya kan ?? ^^V

Selain itu, waktu yang dah kita habiskan, waktu yang sudah lewat, ga akan bisa kembali lagi. Waktu kita suaaaangat berharga. Jadi Fan, waktu aku menghabiskan waktuku denganmu, aku sedang memberikan milikku yang berharga, huahahahahaha. Kalo dinilai dengan uang kira-kira berapa duit lah Fan? *ngeluarin kalkulator dan mulai ngitung,hohohohoho*

Yah..... bisa dibilang lah kalo hadiah termahal yang bisa diberikan ke seseorang adalah waktu yang kita miliki. Hmm.......CLING!!! Aku jadi punya ide untuk memberikan hadiah romantis lah Fan....Yeah!!!Someday! To someone special, I’ll give it. Hehehehehehe…….

Kasongan, 21 Juni 2010
JEILU


M E G A

No comments:

Perjalanan Panjang Kami

Aku dan suami terinspirasi Mbak Nana yang membawa Nesa melakukan perjalanan ke berbagai tempat sejak kecil dan bisa belajar bany...